Muhammad Taufiqurrohman mengikuti short research di Universite Laval Quebec, Kanada
Muhammad Taufiqurrohman, mahasiswa magister informatika 2023, berkesempatan mengikuti short research di Universite Laval.
Mahasiswa tersebut juga berkesempatan mengikuti acara pertemuan antara Duta Besar RI untuk Kanada, H.E Muhsin Syihab dengan pihak Universitas Laval. Pertemuan ini termasuk dalam kerangka besar intensifikasi hubungan dagang RI-Kanada dalam kerangka Comprehensive Economic Part....