Pendampingan Penulisan Karya Ilmiah mahasiswa Magister Informatika
bersama Prof. Sigit Purnama, M.Pd, Magister Informatika melaksanakan pendampingan Penulisan Karya Ilmiah bagi mahasiswa angkatan 2023/2024. kegiatan ini dilaksanakan di ruang 101 gedung Fakultas Sains dan Teknologi UIN Sunan Kalijaga. Target kegiatan ini adalah mahasiswa magister memiliki keterampilan menulis artikel ilmiah dengan baik dan terbit di jurnal nasional dan internasional....