Praktisi Mengajar : Menavigasi Karir Inovatif di Era AI bersama Johan Setiawan
Program Magister Informatika UIN Sunan Kalijaga kembali menghadirkan kegiatan "Praktisi Mengajar #2" sebagai bagian dari upaya untuk menjembatani dunia akademik dan industri. Pada kesempatan ini, acara bertajuk "Transformasi Riset ke Solusi Industri: Navigasi Karir Inovatif Era AI" digelar secara daring pada Senin, 23 Juni 2025 pukul 13.00–14.00 WIB.
Acara ini menghadirkan Johan Setiawan, Bac....